Komponen Input Image

Komponen Input Image
Komponen input image bertujuan untuk memasukan file gambar yang dibutuhkan oleh sistem web, misalnya saja file gambar foto.jpg. Format tag HTML dengan atribut image adalah sebagai berikut :

<input type=image name=name src="url"> <input type=image name=name src="url" align="alignment">Name= “name”

merupakan pemberian nama pada komponen input sebagai nama dari komponen. Karena pada saat sistem web dijalankan maka data yang diolah di dalam pemrograman adalah berdasarkan nilai (value) dari nama komponen input tersebut. Sedangkan type=image merupakan tipe file yang dapat dimasukan dalam sistem. Berikut adalah salah satu contoh form Input Image dengan atribut image.

Post a Comment

0 Comments